Sedekah Desa Wonokerto

Admin 18 Agustus 2018 07:45:13 WIB

Warga Desa Wonokerto Kec. Gucialit Kabupaten Lumajang menggelar tradisi sedekah Desa. Mereka melakukan Barik'an berbagai ritual sebagai tanda syukur atas hasil panen. Saat ini, pelaksanaan tradisi ini selain melestarikan budaya lokal, juga dimanfaatkan untuk membekali masyarakat supaya cinta terhadap tanah air.

setelah menggelar barik'an bersama dilanjutkan dengan kesenian ojung. Konon, tradisi Ojung tempo dulu sering digelar saat sedekah desa, tolak balak atau sedang mendapat kegembiraan bersama disuatu wilayah. Sehingga mereka berkumpul dan mengadu kekuatan tubuh. tidak da penilaian dalam kesenian ini tapi semua peserta mendapatkan hadiah kaos sebagai bentuk penghargaan kepada para peserta.

Komentar atas Sedekah Desa Wonokerto

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Wonokerto

tampilkan dalam peta lebih besar